Bolafansclub.com – Timnas Indonesia U-18 dipastikan melawan Timnas Malaysia U-18 di semifinal Piala AFF U-18 2019. Itu setelah Harimau Muda C hanya menjadi runner up Grup B. Indonesia berstatus juara Grup A usai meraih 13 poin dari lima laga (empat kemenangan dan sekali imbang). Garuda Nusantara mengoleksi poin yang sama dengan Myanmar, namun unggul produktivitas dan selisih gol. Sebagai juara […]
Read MoreBolafansclub.com – Pelatih Timnas Indonesia, Simon McMenemy, mencoret Rizky Pora dari skuatnya. Rizky terdepak dari daftar pemain Tim Garuda di kualifikasi Piala Dunia 2022 akibat memukul Bayu Gatra. Pemukulan yang dilakukan Rizky kepada Bayu terjadi saat Barito Putera bertandang ke markas PSM Makassar Stadion Andi Mattalatta Mattoangin, pada laga pekan ke-13 Shopee Liga 1, Rabu (14/8/2019). Selepas […]
Read MoreBolafansclub.com Pelatih Timnas Indonesia, Simon McMenemy, memanggil 24 pemain untuk mengikuti pemusatan latihan yang akan digelar di Stadion Pakansari, Cibinong, mulai 21 Agustus 2019. Simon McMenemy akan memulai persiapan Timnas Indonesia untuk mengikuti kualifikasi Piala Dunia menghadapi Malaysia dan Thailand di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, pada 5 dan 10 September 2019. Kiprah Timnas Indonesia di babak […]
Read MoreBolafansclub.com – Timnas U-18 Indonesia bermain imbang saat melawan Myanmar di laga terakhir penyisihan Grup A Piala AFF U-18 2019. Kedua tim berbagi angka 1-1 dalam pertandingan di Stadion Thong Nhat, Ho Chi Minh City, Vietnam, Rabu, 14 Agustus 2019. Myanmar berhasil menjebol gawang Indonesia lebih dulu di menit 50. Menerima umpan lambung dari sisi kiri lapangan, tendangan […]
Read MoreBolafansclub.com – Gol bunuh diri pemain Laos Anoulack Vannalath membawa Indonesia lolos ke babak semi-final Tim nasional (timnas) Indonesia U-18 melanjutkan tren positif mereka setelah dengan susah payah mengalahkan Laos U-18 dengan skor 2-1 pada laga keempat grup A Piala AFF U-18 2019. Bentrok kedua tim digelar di Stadion Thong Nhat, Ho Chi Minh City, Senin (12/8) petang. […]
Read MoreBolafansclub.com – Timnas Indonesia U-15 mengakhiri perjalanan mereka di Piala AFF U-15 dengan meraih medali perunggu. Skuat Garuda Asia menumbangkan Timnas Vietnam U-15 di perebutan Juara tiga melalui adu penalti. Kedua tim bermain hati-hati di babak pertama. Alhasil, bola banyak bergulir di tengah. Timnas Indonesia U-15 dan Vietnam U-15 tidak banyak mendapatkan peluang. Timnas Indonesia U-15 memiliki kesempatan untuk mencetak gol […]
Read MoreBolafansclub.com – Timnas U-18 menang 4-0 atas Timor Leste pada laga kedua babak penyisihan Grup A Piala AFF U-18 2019 di Go Dau Stadium, Hanoi, Vietnam, hari ini, 8 Agustus 2019. David Maulana mencetak gol pertama untuk tim Garuda Muda pada menit ke-9. Gol diciptakan melalui tendangan kaki kiri dari sisi kanan pertahanan Timor Leste, di luar […]
Read MoreBolafansclub.com – Timnas U-15 gagal melaju ke babak final Piala AFF U-15, setelah kalah 0-2 atas Thailand di seminal. Pada pertandingan yang berlangsung di Chonburi Campus Stadium 1, Chonburi, Thailand, hari ini, Rabu, 7 Agustus 2019, skuat asuhan Bima Sakti tak mampu mencetak satupun gol. Di babak pertama, kedua tim sama kuat. Baik Timnas U-15 maupun Thailand […]
Read MoreBolafansclub.com – Timnas Indonesia U-18 meraih hasil positif di laga perdana Grup A Piala AFF U-18 2019. Menghadapi Filipina, pasukan Fakhri Husaini berhasil meraih poin penuh usai menang 7-1 atas tim lawan pada laga yang berlangsung di Stadion An, Binh Duong, Vietnam, Selasa (6/8/2019) sore WIB. Jalannya pertandingan Babak pertama Pasukan Fakhri Husaini langsung tampil menekan […]
Read MoreBolafansclub.com – Timnas Indonesia U-15 meraih kemenangan telak 5-0 atas Myanmar pada laga terakhir Grup A Piala AFF 2019, Minggu (4/8/2019). Kemenangan ini membuat Tim Merah Putih melaju ke semifinal. Secara keseluruhan, Timnas Indonesia U-15 mengemas 13 poin hasil empat kemenangan dan sekali imbang. Kini, Timnas Indonesia U-15 akan menunggu satu wakil lagi dari Grup A yang […]
Read More