Keputusan manajemen Movistar Yamaha memecat Kepala Teknisi Ramon Forcada pada pertengahan 2018 lalu terus menuai kritik. Banyak pihak menuduh Maverick Vinales aktor di balik pemecatan Forcada. Karena, pengganti Forcada adalah Esteban Garcia, orang yang mendampingi Vinales sejak dia berkarier di Moto3 2013 lalu. Vinales memutuskan mendepak Forcada yang dituding tidak mampu mengeluarkan potensi terbaik. Pembalap […]
Read MoreJorge Lorenzo enggan mematok target tinggi di MotoGP 2019. Musim depan adalah debut Lorenzo bersama Honda setelah hijrah dari Ducati. Lorenzo mengaku jika kenyamanan sudah diperoleh dalam beberapa tes yang dilakukan. Tapi dengan posisinya yang ada di bawah Marc Marquez, mantan rekan setim Valentino Rossi di Yamaha itu mencoba bersikap realistis. “Saya tak tahu apakah […]
Read MoreValentino Rossi menyebut tim balap Yamaha punya permasalahan utama yakni jumlah sumber daya teknisi di lapangan. Minimnya jumlah teknisi Yamaha berbanding terbalik degan Honda dan Ducati. Menurut Rossi, jumlah teknisi Ducati dan Honda jauh lebih banyak sehingga kedua tim kompetitif. Sebaliknya Yamaha tidak menggunakan formula tersebut sehingga, kata Rossi, tim berlogo garpu tala kesulitan bersaing. […]
Read MoreMarc Marquez menerima kritikan pedas dari legenda balap motor Wayne Rainey. Ini berkaitan dengan jumlah jatuh dari pembalap tim Repsol Honda selama menjalani balapan MotoGP 2018. Marquez menggarisbawahi namanya sebagai juara dunia MotoGP 2018. Tak hanya prestasinya saja yang terungkap, pembalap yang dikenal dengan julukan The Baby Alien juga dikenal sebagai joki yang doyan terjatuh. Total, 23 […]
Read MoreValentino Rossi akan menjalani periode yang sulit ketika ia tampil untuk pertama kalinya di usia 40 tahun pada pagelaran MotoGP musim ini. Belum terbayangkan bagaimana pembalap tim Yamaha mampu tampil konsisten melawan pembalap muda di kejuaraan grand prix ke-23 dalam kariernya. MotoGP tampaknya masih membutuhkan sosok Rossi. Bukan untuk menyanjung The Doctor, tapi kejuaraan grand prix balap motor […]
Read MoreTim Repsol Honda dinilai sangat responsif untuk mendengarkan setiap pendapat yang keluar dari pembalapnya, termasuk joki anyarnya Jorge Lorenzo.Itulah yang dirasakan juara dunia tiga kali di kelas MotoGP saat menjajal motor RC213V di Valencia dan Jerez. “Salah satu hal yang paling mengesankan bagi saya adalah kapasitas reaksi tim Repsol Honda untuk memberikan apa yang saya minta. Ini cukup […]
Read MoreDani Pedrosa akhirnya angkat bicara soal komentar Alberto Puig yang menyebutnya tak berhasrat menjuarai MotoGP. Sejak bergabung di kelas utama Pedrosa memang pembalap fenomenal yang tak sekalipun mencicipi gelar juara. Puig sebelumnya mengolok-olok Pedrosa dengan menyebutnya sebagai pembalap lemah yang tak bermental juara. Padahal Puig sendiri pernah menjadi manajer Pedrosa pada musim 2013. “Saya bersama […]
Read MoreValentino Rossi menegaskan para pebalap Italia harus mematahkan dominasi para pebalap Spanyol di MotoGP musim depan dan tahun-tahun mendatang. The Doctor pun yakin para pebalap muda dari Italia yang mulai berkarier di kelas MotoGP mampu menunjukkan kemampuan maksimal mereka demi posisi terdepan. Sejumlah pebalap anyar di MotoGP asal Italia seperti Franco Morbidelli dan Francesco Bagnaia diyakini Rossi memiliki […]
Read MoreJorge Lorenzo mengaku tidak minder dengan nama besar Marc Marquez. Meski menyandang status pembalap baru Repsol Honda, Lorenzo siap bersaing dengan juara Moto GP musim lalu tersebut. Lorenzo percaya dengan kemampuan dan pengalamannya yang sudah berlaga di MotoGP sejak 2008. Bahkan, Lorenzo mengoleksi tiga gelar juara dunia MotoGP, di mana semuanya diraih saat pembalap berusia […]
Read MoreJEREZ – Johann Zarco terang-terangkan ingin mengikuti jejak Jorge Lorenzo yang ketika pindah dari Yamaha ke Ducati. Meski mengawali masa sulit di awal kepindahannya, Lorenzo bisa mencapai penampilan terbaiknya bersama Ducati dengan meraih naik podium pertama pada musim 2018. Zarco musim depan resmi akan bergabung dengan KTM. Mantan pebalap Tech 3 itu belum mengawali musim yang […]
Read More