Viktor Axelsen mundur dari ajang Malaysia masters dan Singapore Open 2022 yang kabarnya akan segera berlangsung pada bulan Juli ini. Tunggal putra asal Denmark itu memberikan alasan yang cukup sederhana mengenai kemundurannya dari ajang tersebut, Kabarnya ia akan berhenti sejenak setelah menang di Malaysia Open 2022 dan tampil tanpa henti pada beberapa bulan terakhir itu. […]
Read MoreBolafansclub.com – SALAH satu komedian Tanah Air, Vincent Rompies, berhasil meraih kemenangan atas Valentino Simanjuntak(host sekaligus komentator sepakbola) di ajang bulu tangkis bertajuk Tepok Bulu 2022. Secara luar biasa, Vincent Rompies mengalahkan sang lawan dengan dua game langsung, tepatnya dengan skor 21-12 dan 22-20 pada Minggu, 3 Juli 2022. Laga yang masuk kategori fun match ini menjadi perhatian khalayak. […]
Read MoreBolafansclub.com – 3 Teknik servis Kevin Sanjaya yang bisa buat lawan sangat kesal ini menjadi salah satu ciri khasnya. Bahkan teknik servis ini pernah membuat pemain asal Tiongkok, Zhang Nan, merasa kesal hingga membanting raket. Kevin Sanjaya merupakan salah satu pemain kebanggaan Indonesia. Kevin masuk ke dalam nomor ganda putra dan berpasangan dengan Marcus Fernaldi Gideon. Kemampuan Kevin dalam […]
Read MoreDewasport.asia – Turnamen badminton Super 500 Malaysia Masters 2022 akan segera dilaksanakan pada tanggal 5 Juli hingga 10 Juli 2022 mendatang. Turnamen ini digelar dua hari setelah berakhirnya turnamen sebelumnya yaitu Malaysia Open 2022 yang telah usai pada hari Minggu 3 Juli 2022. Pada turnamen Malaysia Open 2022 kemarin Indonesia berhasil mendapatkan gelar 1 juara […]
Read MoreKabar membahagiakan datang dari Kuala Lumpur, Malaysia. Dalam gelaran Malaysia Open 2022, pasangan ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti berhasil keluar sebagai juara di turnamen bulu tangkis Malaysia Open 2022. Tidak Diunggulkan Pasangan Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti menjuarai Malaysia Open 2022. Sebuah pencapaian yang luar biasa mengingat mereka tidak diunggulkan sebagai pemenang. […]
Read MoreBolafansclub.com – Satu lagi wakil Indonesia bertambah di final Malaysia Open 2022. Fajar Alfian/Muhamad Rian Ardianto melangkah ke partai puncak.Pada pertandingan semifinal di Axiata Arena, Sabtu (2/7/2022) sore WIB, Fajar/Rian mengalahkan jagoan tuan rumah Goh Sze Fei/Nur Izzuddin dua gim langsung, 21-14 dan 21-12. Di gim pertama, Fajar/Rian langsung tancap gas dengan memimpin 7-1 atas Goh/Nur. Goh/Nur […]
Read MorePeringkat 2 dunia Kento Momota dan peringkat 1 dunia Viktor Axelsen memasuki semifinal Malaysia Open 2022 pada hari Jumat lalu. Momota mendapatkan sambutan hangat dari publik Malaysia untuk comeback nya setelah pulih dari cidera kecelakaan. Sambutan Hangat Untuk Kento Momota di Malaysia Kepulangan pertama Kento Momota ke Malaysia setelah selamat dari kecelakaan mobil fatal yang […]
Read MoreBolafansclub.com – Dua tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting dan Jonatan Christie mengalami nasib yang berbeda di perempatfinal Malaysia Open 2022 yang berlangsung pada Jumat (1/7/2022). Untuk Anthony, ia dipastikan gugur usai takluk dari Viktor Axelsen (Denmark) dengan skor 21-18, 17-21, dan 12-21. Sementara Jonatan Christie lanjut ke semifinal usai mengalahkan Prannoy H.S (India) dengan dua gim […]
Read MoreBolafansclub.com – Shesar Hiren Rhustavito berhasil melaju ke perempatfinal Malaysia Open 2022 usai menundukkan andalan tuan rumah, Lee Zii Jia lewat permainan tiga gim, 21-19, 19-21, 21-16.Bermain di Axiata Arena, Kamis (30/6), Vito tampil apik di gim pertama. Usai skor 3-3, ia berhasil unggul 7-3 dan akhirnya menutup interval dengan keunggulan 11-6. Namun selepas rehat, Lee memberi […]
Read MoreBolafansclub.com – Ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, sukses melangkahkan kaki ke babak perempatfinal Malaysia Open 2022. Apriyani/Fadia pun membeberkan kunci sukses mengalahkan ganda Jepang, Nami Matsuyama/Chiharu Shida. Seperti diketahui, laga antara Apriyani//Fadia vs Matsuyama/Shida itu itu berlangsung di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Kamis (30/6/2022) siang WIB. Pada laga itu, Apriyani/Fadia mampu menguasai jalannya pertandingan. Alhasil, […]
Read More